Jadwal Kebaktian Lihat Arsip

Jadwal Kebaktian : Minggu 27 Desember 2015

"HIDUP BERSYUKUR DALAM KATA DAN PERBUATAN"

——— Kolose 3 : 12 - 17

Seruan Paulus kepada jemaat di Kolose untuk hidup sebagai manusia baru harus terwujud melalui tindakan hidup, perbuatan hidup dengan menanggalkan semua perilaku kehidupan lama. Hidup baru tidak ditandai dengan kata-kata manis tentang apa yang mereka akan lakukan, tentang apa yang mereka tahu sebagai orang-orang beriman, tetapi tindakan hidup, perbuatan-perbuatan baik harus mewarnai kehidupan orang beriman. Bagian menarik yang Paulus ungkapkan adalah :

1.      “Kenakanlah belas kasihan, kemurahan, kerendahan hati, kelemahlembutan dan kesabaran, Sabarlah seorang akan yang lain, ampunilah seorang akan yang lain”. (ayat 12, 13)

2.      Hendaklah damai sejahtera Kritus memerintah dalam hatimu, dan bersyukurlah”. (ayat 14, 15)

3.      “Hendaklah perkataan Kristus diam di antara kamu, dengan segala hikmat  mengajar dan menegur seorang akan yang lain, menyanyikan mazmur dan puji-pujian dan nyanyian rohani, mencucap syukur kepada Allah di dalam hatimu”. (ayat 16)

4.      “Dan segala sesuatu yang kamu lakukan, dengan perkataan atau perbuatan, lakukanlah semuanya itu dalam nama Tuhan Yesus, sambil mengucap syukur oleh Dia kepada Allah”. (ayat 17)

Apa yang dinyatakan Paulus dalam suratnya kepada jemaat di Kolose terarah pada suatu tindakan atau perbuatan hidup sebagai ungkapan syukur yang dinyatakan melalui kata dan perbuatan. Hidup bersyukur tidak sebatas mengucap syukur saja, seperti yang sering kita ungkapkan, saya bersyukur keadaan baik, sehat, sukses dalam kerja, diberi rejeki dan lain-lain. Tetapi hidup bersyukur adalah seluruh kata dan perbuatan, perubahan hidup menjadi lebih baik, hidup berkenan di hadapan Tuhan, membangun persekutuan kasih dengan sesama, dan lain-lain, menandai hidup bersyukur.  Dengan demikian kita dapat mengartikan bahwa  hidup bersyukur haruslah terwujud dalam kata dan perbuatan.

Selamat Hidup Bersyukur, Tuhan memberkati. (LZJ)

Pelayan Kebaktian


Tugas Nama
PF Pdt. Janoe Widyopramono
PPP - 1 Pnt. Rebecca Candrasari 
PPW - 2 Pnt. Tri Sudarmadi
PPJ 1 - 3 Pnt. Arlene Embona Barangan
PPJ 2 - 4 Pnt. H. Pauline Stevie Pakan 
PL - 5 Pnt. Sairulliah Sihaloho *
PPL - 6 Pnt. Oddy Susanto
PL - 7 Pnt. Esti Nurcahyani
PL - 8 Pnt. Ermina Endang Sri Rahayu 
PL - 9 Pnt. Andrew V.H. Pospos ** 
PL - 10 Pnt. Agus Winanto 
PL - 11 Pnt. Diah H. Tobing Pasaka *  
PL - 12 Pnt. Henky Eka Iskandar
PL - 13 Pnt. Dicky Murjani 
PL - 14 Pnt. Benjamin P. Simatupang 
PL - 15 Pnt. Candra Giri Artanto **
PL - 16 Pnt. Lucia  H.P. Sitompul 
PL - 17 Pnt. Aswin Christian Sitanggang
Pemusik Cici Hutagaol,
Pemusik Meilina Purba
P. Pujian Mia Tehupuring, Roy Manurung
PS/VG Uke Damayanti
Tugas Nama
PF Pdt. R.A. Waney
PPP - 1 Pnt. Emma Rusdiani 
PPW - 2 Pnt. Tricia Nataliza Sirait 
PPJ 1 - 3 Pnt. Liberty Marpaung 
PPJ 2 - 4 Pnt. Margaretha Alfons Loemau 
PL - 5 Pnt. Ari Purnama Djohan *
PPL - 6 Pnt. Yangki F. Lontoh
PL - 7 Pnt. Lukas Tulung
PL - 8 Pnt. Eunike Prasasti 
PL - 9 Pnt. Intan Husain Soaduon ** 
PL - 10 Pnt. Johnny Marihot L. Tobing
PL - 11 Pnt. Sutrisno *
PL - 12 Pnt. Saulina Leonida Pardede 
PL - 13 Pnt. Adi Harjana 
PL - 14 Pnt. Yuanos Chandra W. Pakpahan 
PL - 15 Pnt. Dedy I. Arruanpitu **
PL - 16 Pnt. Frederick Rompas
Pemusik Abimanyu Lulu
Pemusik Lia Hutagalung
P. Pujian Aimulia Sari, Bill Mailoa
PS/VG VG. Largo
Tugas Nama
PF Pdt. R.A. Waney
PPP - 1 Pnt. Yolanda Yuni W. Hehamahua
PPW - 2 Pnt. Novan B.M.T. Tampubolon 
PPJ 1 - 3 Pnt. Sidharto 
PPJ 2 - 4 Pnt. Sinar Lumban Tobing  
PL - 5 Pnt. Tini P. Winarso *
PPL - 6 Pnt. Edi Wardoyo
PL - 7 Pnt. Roselyne Hutabarat
PL - 8 Pnt. Aldrin Setiawan 
PL - 9 Pnt. Gunawan Tanumihardja **
PL - 10 Pnt. Iwan Dodo Simatupang 
PL - 11 Pnt. Petrus Tegak *
PL - 12 Pnt. Artha Ully R. Aritonang
PL - 13 Pnt. Ollivia Allyson Telwe Bolang 
PL - 14 Pnt. Sri Erlina Wirawan 
PL - 15 Pnt. Benny Monang Sitompul **
PL - 16 Pnt. Jacub Eduard T. Ponto
Pemusik Agni Handoyoputro
Pemusik Tarida Panjaitan
P. Pujian Winda, Ivan Panjaitan
PS/VG PS. Hana Simeon
Tugas Nama
PF Pdt. Slamet Riyadi Siswaantara
PPP - 1 Pnt. Yuse Sri Rumanti Winarto 
PPW - 2 Pnt. Imanueli Loni Konda Sahuleka 
PPJ 1 - 3 Pnt. Nurlela Tobing Hutagalung 
PPJ 2 - 4 Pnt. Binsar Nababan 
PL - 5 Pnt. Roosanty Pakpahan *
PPL - 6 Pnt. Susatyo Dewantono
PL - 7 Pnt. Markus Guntur Yulianto
PL - 8 Pnt. Batara Hutapea 
PL - 9 Pnt. Krisman Sinaga **
PL - 10 Pnt. Ki Pramono 
PL - 11 Pnt. M. Mariaty Simandjuntak *
PL - 12 Pnt. Ganda Yohn Pieter Pardede 
PL - 13 Pnt. Buha Demak M. Sianipar
PL - 14 Pnt. Ngateman Herman Suhargo
PL - 15 Pnt. Christiana Trovia Angesti **
PL - 16 Pnt. Bayu Lesmana
Pemusik Andi Siagian
Pemusik Irene Pattinaya
P. Pujian Tasia, Christianto Kurniawan
PS/VG Agape Choir
Tugas Nama
PF Sdr. Ronald Pekuwali
PPP - 1 Pnt. R. Loekito Suryo Sumarno 
PPW - 2 Pnt. Alvindo Parzen Manik 
PPJ 1 - 3 Pnt. Ida Lestari 
PPJ 2 - 4 Pnt. Irvianto Disah 
PL - 5 Pnt. Okki Senobroto Soebagio *
PPL - 6 Pnt. Mutiara Siwabessy  
PL - 7 Pnt. Ria Panggabean
PL - 8 Pnt. Budi Kristanto 
PL - 9 Pnt. Mangatas Richson R. Silitonga **
PL - 10 Pnt. Yohanes K. Paulus Haryono 
PL - 11 Pnt. Virgo Agung Prasetya *
PL - 12 Pnt. Deborah Nainggolan
PL - 13 Pnt. Edward Hasoloan Aritonang 
PL - 14 Pnt. Nugrahvidha Prasetyanti
PL - 15 Pnt. Ketut Heryanto **
PL - 16 Pnt. Arydite Darmaningrum Laksito  
Pemusik Sapto Wirawan
Pemusik Stephano Kakerissa
P. Pujian Ika Ch, Yudi Arianto
PS/VG Agape Choir
Tugas Nama
PF Sdr. Ronald J. Tarumasely
PPP - 1 Pnt. Evy Rosinta Tambunan
PPW - 2 Pnt. Setiadi
PPJ 1 - 3 Pnt. Rina Tamtomo
Pemusik Advena Christy
PS/VG PS. Wilayah IV
Tugas Nama
PF Bpk. Prajna Sadhana S.A.
PPP - 1 Pnt. Normin Pakpahan
PPW - 2 Pnt. Mahendra Dwi Putra
PPJ 1 - 3 Pnt. Kusmiati Simanjuntak
PS/VG PS. Exodia
Tugas Nama