Download Tata Ibadah Jadwal Kebaktian Lihat Arsip

Jadwal Kebaktian : Minggu 16 Juli 2017

"FIRMAN TUHAN TIDAK KEMBALI SIA-SIA"

——— Yesaya 55 : 10-13

Seringkali antara das sollen (harapan) dan das sein (kenyataan) dan) tidaklah sejalan dalam kehidupan ini. Kita mengharapkan masih berada dalam suasana liburan namun kenyataannya kita sudah harus kembali bekerja menembus kemacetan kota Jakarta. Ketegangan antara kenyataan dan harapan yang tidak sejalan ini membuat kita stress dan kecewa pada kehidupan, sebab realita yang kita temui tidaklah seindah impian kita.

Bukankah hal ini juga terjadi dalam kehidupan beriman? Kita membaca dan mendengar Firman Tuhan hampir setiap hari, minggu, bulan dan tahun.  Kita sebagai anak-anak Tuhan ingin melakukan Firman Tuhan itu, dengan harapan Firman Tuhan tersebut dapat  menjawab pergumulan kita. Namun rupanya apa yang terjadi? Kita tetap masih hidup dalam kubangan persoalan, sehingga kita malah dengan sinis mengatakan FirmanTuhan tak lebih dari sekadar candu yang membuat kita fly, namun saat sadar, kita tak berdaya menghadapi kenyataan yang sesungguhnya. Perlahan-lahan kitapun mulai ragu dan menyangsikan Firman Tuhan. Hal ini jugalah yang terjadi dalam kehidupan bangsa Israel, saat mereka mengalami pembuangan di Babel, saat harapan akan janji keselamatan Allah yang tak kunjung mereka dapatkan, saat mereka ragu akan janji keselamatan yang mereka dengar dari Firman Tuhan, maka Tuhan berfirman melalui Yesaya, bahwa Firman Tuhan yang mereka dengar tak akan pernah sia-sia.

Melalaui Yesaya 55: 10-13 ini kita diingatkan akan sesuatu hal yang teramat penting, yaitu bahwa Firman Tuhan bukan terutama untuk menjawab keinginan dan mimpi-mimpi kita tetapi terutama untuk menjalankan kehendak Tuhan. Setiap Firman Tuhan yang keluar dari mulut Tuhan adalah tidak sia-sia, walaupun belum terjadi dalam hidup kita. Bila diantara kita ada yang bertanya apa gunanya Firman Tuhan, apabila tidak berguna untuk hidupku? Maka mungkin kita harus membaca kembali Yesaya 55: 8-9, semoga kita bisa menemukan jawabannya.

Saat kita rindu mendengar Firman Tuhan serta memperaktekannya, namun pergumulan kita tak kunjung selesai dan harapan kita belum terwujud, kita haruslah tetap taat dan setia melakukan Firman Tuhan. Saat itulah kita mendapatkan sukacita dan damai sejahtera, sebab kita sedang menjalankan kehendak Tuhan dan memberi kemasyuran bagi nama Tuhan, bukan untuk nama kita. Amin (RP)

Pelayan Kebaktian


Tugas Nama
PF Pdt. Titus Gunawan Hendriyanto
PPP - 1 Pnt. Sofijumine A.N. Bessie
PPW - 2 Pnt. Adi Harjana
PPJ 1 - 3 Pnt. Daniel Ngadimin
PPJ 2 - 4 Pnt. Joko Setianto
PL - 5 Pnt. Adnan Suryono *
PPL - 6 Pnt. Harlan Desmon Sitompul
PL - 7 Pnt. Rr. Erna Nicodemus Alle
PL - 8 Pnt. Ganda Yohn Pieter Pardede
PL - 9 Pnt. Deborah Nainggolan **
PL - 10 Pnt. Christiana Trovia Angesti
PL - 11 Pnt. Ngateman Herman Suhargo *
PL - 12 Pnt. Dedy I. Arruanpitu
PL - 13 Pnt. Aditiawan Wibisana
PL - 14 Pnt. Ety S. Gunawan
PL - 15 Pnt. Sigit Muntoro Setyo Wibowo **
PL - 16 Pnt. B.N.M. Oloan Sihombing
Pemusik Diah Rani
Pemusik Murdiningrum
P. Pujian Roy Manurung, Ika Ch.
PS/VG PS. Wilayah VII
Tugas Nama
PF Pnt. Daniel Bani Winni Emma
PPP - 1 Pnt. Febianto Tri Hasmono
PPW - 2 Pnt. Elizabeth Suprapti
PPJ 1 - 3 Pnt. Marihot T.P. Siahaan
PPJ 2 - 4 Pnt. Yolanda Tobing Madethen
PL - 5 Pnt. Jisbard Jereth Bowakh *
PPL - 6 Pnt. Glorious Edwin Dewayana
PL - 7 Pnt. Mula Tua Pardede
PL - 8 Pnt. Artha Ully R. Aritonang
PL - 9 Pnt. Yuanos Chandra W. Pakpahan **
PL - 10 Pnt. Mangatas Richson R. Silitonga
PL - 11 Pnt. Marizca E. Matondang *
PL - 12 Pnt. Suyatmi
PL - 13 Pnt. Immanuel Kasidi
PL - 14 Pnt. Virgina V.S. Tampubolon **
Pemusik Cici Hutagaol
Pemusik Marylin Sitompul
P. Pujian Tjahjo Rahman, Marsha Putri
PS/VG PS. Wilayah VIII
Tugas Nama
PF Pnt. Daniel Bani Winni Emma
PPP - 1 Pnt. Widiastuti
PPW - 2 Pnt. Tulus Suparto
PPJ 1 - 3 Pnt. Blossom Bernard Purba
PPJ 2 - 4 Pnt. Tamaria M. Soesatio
PL - 5 Pnt. Mulatingsih Rawung *
PPL - 6 Pnt. Andreto Tri Gunardi
PL - 7 Pnt. Frenky Lumban Tobing
PL - 8 Pnt. Saulina Leonida Pardede
PL - 9 Pnt. Nugrahvidha Prasetyanti **
PL - 10 Pnt. Yohanes K. Paulus Haryono
PL - 11 Pnt. Prita Hutasoit Purba *
PL - 12 Pnt. Lucy Bungawan
PL - 13 Pnt. Boyed M. Cornellis Ratuwalu
PL - 14 Pnt. Siadji S.P. Simatupang
PL - 15 Pnt. Ferryanto Kokro **
PL - 16 Pnt. Welly Wauran
Pemusik Elizabeth Situmorang
Pemusik Anthony Laturiuw
P. Pujian Ivan Panjaitan, Winda
PS/VG PS. Penabur
Tugas Nama
PF Pdt. Janoe Widyopramono
PPP - 1 Pnt. Mangara T. Darwin Sianipar
PPW - 2 Pnt. Susanti Basuki
PPJ 1 - 3 Pnt. Jimmy Pattinasarany
PPJ 2 - 4 Pnt. Constantina Dewi P. Pakpahan
PL - 5 Pnt. Pintor Leonardo Sitindjak *
PPL - 6 Pnt. Haryo Wibisono
PL - 7 Pnt. Henky Eka Iskandar
PL - 8 Pnt. Dicky Murjani
PL - 9 Pnt. Sri Anni Supartini **
PL - 10 Pnt. Sri Erlina Wirawan
PL - 11 Pnt. Evy Rosinta Tambunan *
PL - 12 Pnt. Jefirstson Richset Riwukore
PL - 13 Pnt. Dody Indrolaksono
PL - 14 Pnt. Sabtiwi Enny Sulastri
PL - 15 Pnt. Etika Rosanti **
Pemusik Ponno Jonathan
Pemusik Ade
P. Pujian Rocky Aritonang, Becky Aritonang
PS/VG VG. Hosana
Tugas Nama
PF Pdt. Em. Lazarus H. Purwanto
PPP - 1 Pnt. R. Wahyudi Affandi
PPW - 2 Pnt. Benny Yohanes Pasaka
PPJ 1 - 3 Pnt. Daniel Martadi
PPJ 2 - 4 Pnt. Edward Hasoloan Aritonang
PL - 5 Pnt. Zisca Avia F. Pesiwarissa *
PPL - 6 Pnt. Ollivia Allyson Telwe Bolang
PL - 7 Pnt. Buha Demak M. Sianipar
PL - 8 Pnt. Benny Monang Sitompul
PL - 9 Pnt. Johnny Marihot L. Tobing **
PL - 10 Pnt. Roni Mangatur Sirait
PL - 11 Pnt. Titi Nugraheni Wardoyo *
PL - 12 Pnt. Betsy S.R. Tobing
PL - 13 Pnt. Erostika Swasti L. Tobing
PL - 14 Pnt. Agung Deddy Heryanto
PL - 15 Pnt. Rewin K.A. Simorangkir **
Pemusik Tim Pemuda
P. Pujian Tim Pemuda
PS/VG GKPI Bekasi
Tugas Nama
PF Sdr. Bill Mailoa
PPP - 1 Pnt. Virgo Agung Prasetya
PPW - 2 Pnt. Tigor Karnegie H. Sinaga
PPJ 1 - 3 Pnt. Endang Murniati
Pemusik Dion Sihaloho
P. Pujian Adrian Siregar , Sara S
PS/VG PS. Wilayah V
Tugas Nama
PF Pdt. Lily Ziane Thalo Jacobs
PPP - 1 Pnt. Yulyana
PPW - 2 Pnt. Poltak Ronald Simbolon
PPJ 1 - 3 Pnt. Lanih Hayati
Pemusik Brima G. Tambunan
P. Pujian Intan, Rafael Septiano
PS/VG VG. Gloria
Tugas Nama
PF Bpk. Prajna Sadhana S.A.
PPP - 1 Pnt. Benjamin P. Simatupang
PPW - 2 Pnt. Kitty Mahagyani
Tugas Nama
PF Ibu Sumiyati (GKI Graha Raya)
PPP - 1 Pnt. Sutrisno
PPW - 2 Pnt. Rostiati N.R. Napitupulu