Jadwal Kebaktian Lihat Arsip

Jadwal Kebaktian : Minggu 01 Juni 2014

"IMAN TEGUH, SENJATA AMPUH"

——— 1 Petrus 4 : 12, 5 : 6 - 11

IMAN TEGUH, SENJATA AMPUH

(1 Petrus 4 : 12, 5 : 6 - 11)

 

Iman Kristen tidak menjadikan orang yang telah memeluknya kebal dari penderitaan dan dosa. Penderitaan karena mengikut Kristus yang diterima orang percaya merupakan ujian iman. Penderitaan pengikut Kristus tentunya bukan akibat kesalahan, melainkan kesetiaan atas iman teguh yang telah dipilihnya. Emas akan tahan dan menunjukan kemurniannya teruji justru setelah melalui pemanasan. Penderitaan ibarat api yang sedang memurnikan emas. Demikian pula tentunya dengan orang beriman yang tetap teguh kepada Kristus.

Surat Petrus yang menjadi perenungan kita meminta kepada jemaat yang dilayani tidak terlalu kaget dengan penderitaan. Memilih Kristus berarti siap dengan ketidaknyamanan yang ditawarkan dunia. Siap untuk tidak mendapat tempat dan kedudukan seperti yang diharapkan banyak orang. Siap untuk tidak menjadi kaya dan bergelimang harta dengan cara yang tidak benar. Semua itu bertolak belakang dengan mereka yang memperoleh melalui segala cara. Iman kepada Yesus Kristus berarti berani menolak cara yang tidak benar, rela untuk hidup sesuai dengan apa yang menjadi bagiannya. Di dalam iman kepada Yesus Kristus, kita mempunyai kepercayaan penuh kepada Allah bahwa Dia memampukan kita menghadapi pergumulan. Butuh kerendahan diri kita sebagai orang percaya di bawah kuasaNya. Kita meyakini, Allah sumber kasih karunia akan membebaskan setiap orang percaya dari penderitaan, menurut cara

Dia dan bukan cara kita. Percaya kepada Kristus bukan berarti berdiam diri dan menganggap segalanya beres. Kita harus senantiasa sadar dengan terus berjaga-jaga agar iblis tidak menguasai kita (5:8).

Dalam pergumulan hidup yang dihadapi, iman adalah tanggapan atas kuasa Allah yang memampukan kita dapat menanggung penderitaan. Iman menjadi senjata ampuh yang mengalahkan segalanya, karena dengan iman maka Dia akan melengkapi, meneguhkan, menguatkan dan mengokohkan mereka (5:10) yang menderita karena mengikut Kristus. Sebagai bukti iman maka orang percaya bersedia menyerahan diri dan hidup kepada-Nya, bersedia tumbuh di dalam firman-Nya, dan senantiasa memiliki persekutuan dengan Dia di dalam doa. Selamat memperjuangkan iman kepada Kristus yang telah kita dipilih. Amin. (SRS).

Khotbah Pdt Woro I Tobing GKI KB 1 Juni 2014 jam 6

PS Wilayah 1 GKI KB 1 Juni 2014

PS. Wilayah 8 GKI KB 1 Juni 2014

Khotbah Pdt Em Martha I Tioso GKI KB 1 Juni 2014 jam 10

PS Wilayah 6 GKI KB 1 Juni 2014

PS Bajem Gg, Sindur GKI KB 1 Juni 2014

Khotbah Pdt Slamet RSiswaantara GKI KB 1 Juni 2014 jam 19

 

Pelayan Kebaktian


Tugas Nama
PF Pdt. Woro Indyas Tobing
PPP - 1 Pnt. Sotarduga T.H. Hutapea
PPW - 2 Pnt. Sri Berliana Tampubolon
PPJ 1 - 3 Pnt. Esthy Jonathan 
PPJ 2 - 4 Pnt. Sri Wahyuningsih Sunaryo 
P - 5 Pnt. Widiastuti *
PL - 6 Pnt. Frederick Rompas
p - 7 Pnt. Yuse Sri Rumanti Winarto
p - 8 Pnt. Nurlela Tobing Hutagalung
P - 9 Pnt. Eunike Prasasti **
P - 10 Pnt. Bayu Lesmana 
P - 11 Pnt. Binsar Nababan *
P - 12 Pnt. Roselyne Hutabarat
P - 13 Pnt. Ida Lestari
P - 14 Pnt. Ermina Endang Sri Rahayu
P - 15 Pnt. Aldrin Setiawan **
P - 16 Pnt. Setiadi
Pemusik Ade
Pemusik Novita Manuputty K.
P. Pujian Noel Djojoputranto
PS/VG PS. Wilayah I
Tugas Nama
PF Pdt. Em. Martha Inawati Tioso
PPP - 1 Pnt. Ferdinand Frans Julianto
PPW - 2 Pnt. Beta Petrarcha
PPJ 1 - 3 Pnt. Ketut Heryanto
PPJ 2 - 4 Pnt. Tukiran Heru Susanto
P - 5 Pnt. Richard Tjocky M. Nasution *
PL - 6 Pnt. Arydite Darmaningrum Laksito
p - 7 Pnt. Rina Tamtomo
p - 8 Pnt. Novan B.M.T. Tampubolon
P - 9 Pnt. Kusmiati Simanjuntak **
P - 10 Pnt. Intan Husain Soaduon
P - 11 Pnt. Sairulliah Sihaloho *
P - 12 Pnt. Ari Purnama Djohan
P - 13 Pnt. Normin Pakpahan
P - 14 Pnt. Lukas Tulung
P - 15 Pnt. Yangki F. Lontoh **
P - 16 Pnt. Susatyo Dewantono
Pemusik Ruben Siahaan
Pemusik Dion Sihaloho, Helmi Therik
P. Pujian Linda Situmorang, Lolo Panggabean
PS/VG PS. Wilayah VIII
Tugas Nama
PF Pdt. Em. Martha Inawati Tioso
PPP - 1 Pnt. E. Titi Panti Yoss
PPW - 2 Pnt. Megawati Situmorang
PPJ 1 - 3 Pnt. Paulus Budiman Adibrata
PPJ 2 - 4 Pnt. Diana A. Simatupang
P - 5 Pnt. Arnold Mawirang Pakel *
PL - 6 Pnt. Emma Rusdiani
p - 7 Pnt. Iwan Dodo Simatupang
p - 8 Pnt. Liberty Marpaung
P - 9 Pnt. Candra Giri Artanto **
P - 10 Pnt. Oddy Susanto
P - 11 Pnt. Edi Wardoyo *
P - 12 Pnt. Tarida Panjaitan
P - 13 Pnt. Jacub Eduard T. Ponto
P - 14 Pnt. Andrew V.H. Pospos
P - 15 Pnt. Esti Nurcahyani **
P - 16 Pnt. Diah H. Tobing Pasaka
P - 17 Pnt. Herizal Denis
Pemusik Ruben Siahaan
Pemusik Dion Sihaloho, Helmi Therik
P. Pujian Linda Situmorang, Lolo Panggabean
PS/VG PS. Wilayah VI
Tugas Nama
PF Pdt. Slamet Riyadi Siswaantara
PPP - 1 Pnt. Endang Murniati 
PPW - 2 Pnt. H. Pauline Stevie Pakan
PPJ 1 - 3 Pnt. Ferryanto Kokro 
PPJ 2 - 4 Pnt. Marisi Lumban Gaol 
P - 5 Pnt. Rahel Simatupang *
PL - 6 Pnt. Mahendra Dwi Putra
p - 7 Pnt. Rebecca Candrasari
p - 8 Pnt. Lucia H.P. Sitompul 
P - 9 Pnt. Margaretha Alfons Loemau **
P - 10 Pnt. Sinar Lumban Tobing   
P - 11 Pnt. Tini P. Winarso *
P - 12 Pnt. Okki Senobroto Soebagio
P - 13 Pnt. Jenny Kurniawan
P - 14 Pnt. Hozahorry H. Fanggidae
P - 15 Pnt. Batara Hutapea **
P - 16 Pnt. Aswin Christian Sitanggang  
Pemusik Mastro Purba
Pemusik Advena Chrisrty
P. Pujian Aimulia Sari, Erlangga
PS/VG PS. Gunungsindur
Tugas Nama
PF Pdt. Slamet Riyadi Siswaantara
PPP - 1 Pnt. Budi Kristanto
PPW - 2 Pnt. Retta Marina Situmorang
PPJ 1 - 3 Pnt. Daniel Hario Baskoro E.W.
PPJ 2 - 4 Pnt. Seno Andhikawanto
P - 5 Pnt. Setyo Adioetomo *
PL - 6 Pnt. Roosanty Pakpahan
p - 7 Pnt. R. Loekito Suryo Sumarno
p - 8 Pnt. Sidharto
P - 9 Pnt. Petrus Tegak **
P - 10 Pnt. Tricia Nataliza Sirait
P - 11 Pnt. Dedy I. Arruanpitu *
P - 12 Pnt. Irvianto Disah
P - 13 Pnt. Mutiara Siwabessy
P - 14 Pnt. Ria Panggabean
P - 15 Pnt. Krisman Sinaga **
P - 16 Pnt. Ki Pramono
P - 17 Julian, Biondi, Andre Saputra
Pemusik Joy Tobing, Peter
Pemusik Sarita, Ivan
P. Pujian Pemuda
Tugas Nama
PF Pdt. Lily Ziane Thalo Jacobs
PPP - 1 Pnt. M. Mariaty Simandjuntak
PPW - 2 Pnt. Imanueli Loni Konda Sahuleka
PPJ 1 - 3 Pnt. Alvindo Parzen Manik
P - 4 Irene Pattinaya
Pemusik Nafty
P. Pujian Agape Choir
Tugas Nama
PF Pdt. Em. Lazarus H. Purwanto
PPP - 1 Pnt. Tri Sudarmadi
PPW - 2 Pnt. Dinson Marbun
P - 3 Pnt. Markus Guntur Yulianto
Tugas Nama
PF Pdt. Woro Indyas Tobing
PPP - 1 Pnt. Agus Winanto
PPW - 2 Pnt. Arlene Embona Barangan 
Tugas Nama
PF Pnt. Gunawan Tanumihardja  
PPP - 1 Pnt. Yolanda Yuni W. Hehamahua